Kamis, 21 Februari 2013

PANGKALAN GUGUS DEPAN 17.045 - 17.046
SDN MANANGGA SUMEDANG
MEMPERINGATI HARI LAHIR LORD BADEN POWELL.

Salam Pramuka 
Sebagaimana kita ketahui bahwa setiap tangga 22 Februari kita memeperingati hari kelahiran Bapak Kepaduaan Dunia Lord Baden Powell dan sebagi bentuk penghargaan dan jasa-jasanya, dengan itu kami mengadakan kegiatan berupa pengabdian masyarakat berupa "Oprasi Semut" di sekitar pangkalan kami. 
 
Kegiatan Membersihkan saluran air




Kegiatan Pengamanan sampah



 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar